3 Model Cincin Tunangan Terbaik Untuk Pemilik Jari Mungil

Selasa, 18 Agustus 2020 | 20:56:50

LS Fashion

Penulis : LS Fashion

3 Model Cincin Tunangan Terbaik Untuk Pemilik Jari Mungil

Dalam dunia fashion, aksesoris merupakan salah satu benda yang digunakan untuk mendukung penampilan seseorang. Bentuk aksesoris sendiri juga bermacam-macam dan kadang kala tergantung oleh sang pengguna. Selain bentuk yang bermacam-macam, jenis aksesoris juga berbagai macam. Dimulai dari perhiasan seperti: anting-anting, kalung, gelang, bros, dan cincin, selendang, sabuk, sarung tangan, arloji, kacamata hingga topi. Dari sekian banyak aksesoris perhiasan yang ada, pernahkah kalian bertanya-tanya bagaimana sejarah ditemukannya cincin, aksesoris yang mungil tetapi sangat bisa menarik perhatian. Perhiasan yang melingkar di jari yang terbuat dari logam, plastik, emas bahkan kaca ini bisa digunakan baik oleh perempuan maupun laki-laki.

Kebiasaan memberikan dan menerima cincin sudah dimulai sejak lebih dari 4.800 tahun yang lalu. Kebiasaan ini berawal dari kepercayaan bangsa Tudor, dinasti Tudor adalah dinasti di Inggris yang dipimpin oleh Henry VII pada tahun 1485, pada abad ke-16. Bangsa Tudor terbiasa menggunakan cincin di jari manis ketika sudah menikah. Hal ini dikarenakan mereka percaya bahwa jari manis tangan kiri berhubungan dengan pembuluh darah yang berhubungan langsung dengan jantung. Maka dari itu, memakainya di jari tersebut menunjukkan bahwa sang pemakai sedang berada dalam sebuah hubungan.

Rekomendasi Cincin Tunangan Terbaik dari Frank & Co - FOREVERMARK

Frank & Co - FOREVERMARK Cornerstones Plain Solitaire Ring

A classic design, the Cornerstones® semi-pav© solitaire ring has been crafted to hero the Forevermark diamond set at its heart. The elegant four-cornered setting represents the values on which your love is built - honesty, trust, respect and appreciation, all reinforced by the delicate pav© detailing on the shank supporting each of the prongs.

Frank & Co - FOREVERMARK Encordia Solitaire Ladies Ring

Inspired by the ancient Greek knot of Herakles, the knot at the centre of the Encordia�® solitaire ring symbolises the strongest of bonds. The ring securely holds a solitaire Forevermark diamond in place with a beautiful knot.

Frank & Co - FOREVERMARK Cornerstones Pave Solitaire Ladies Ring

A delicate pav© band combines with four diamond prongs, holding the solitaire Forevermark diamond in the Cornerstones® Pav© Solitaire Diamond Ring. Designed to represent the foundations on which your love is built - honesty, trust, respect and appreciation - the Cornerstones® Collection echoes the strength of your love.

Beberapa Fakta Menarik Tentang  Cincin

Ternyata banyak fakta unik yang menarik mengenai cincin, seperti beberapa fakta berikut ini. Zaman dahulu kala, penggunaan aksesoris jari ini sebenarnya bukan merupakan simbol cinta dan ikatan melainkan lebih kepada simbol bahwa sang mempelai pria mapan secara sosial sehingga mampu menikah. Kemudian terdapat fakta unik dari tradisi Hindu, cincin pertunangan atau cincin kawin tidak harus digunakan di jari tangan dan bisa digantikan dengan pemasangan cincin di jari kaki sebagai lambang pertunangan yang disebut dengan tradisi bichiya. Selain itu, terdapat lagi fakta unik di Amerika mengenai aksesoris jari ini, cincin pertunangan boleh diminta kembali apabila pertunangan gagal. Akan tetapi, berbeda lagi di Inggris yang tidak memperbolehkan pengembalian cincin pertunangan jika pernikahan dibatalkan.

Sumber Foto Utama: Freepik.com